Minggu, 28 Agustus 2016

Mengejutkan, saat Burger Cepat Saji dicerna di lambung kita

Inilah Yang Terjadi Jika Burger Cepat Saji Bercampur Senyawa Mirip Cairan Lambung
Makanan cepat saji menjadi pilihan yang menarik di era serba cepat dan dinamis saat ini. Mengganti acara sarapan dengan masakan rumahan dengan membeli burger plus minuman bersoda telah menjadi hal yang lumrah.

Mengejutkan, saat Burger Cepat Saji dicerna di lambung kita

Namun, makanan cepat saji telah banyak diteliti efeknya bagi tubuh manusia. Kebanyakan penelitian melihat makanan cepat saji dibuat dari bahan yang tak seaman dan tak senikmat kelihatannya. Bagaimana sebenarnya reaksi kimia tubuh terhadap makanan cepat saji? Para peneliti dari The University of Nottingham mengungkapnnya pada Anda melalui video ini:



Dilansir oleh the-open-mind.com, para peneliti mengisi kontainer dengan hydrochloric acid solution, senyawa kimia serupa yang terkandung dalam lambung manusia. Sebuah burger keju dari gerai fast food ternama direndam ke dalamnya selama 3,5 jam untuk melihat reaksi yang terjadi.

Setelah 3,5 jam dalam proses perendaman, hasilnya mengejutkan. Burger menjadi lumer dan berwarna kehitaman. Hydrochloric acid menghancurkan makanan yang kita makan agar mudah dicerna. Apakah artinya hasil yang sama akan terjadi pada burger yang kita makan saat berada di lambung kita? Hmmm, semoga ada penelitian lebih lanjut yang dapat menjelaskan fenomena ini ya.

Sementara itu, yuk kita ubah kebiasaan makan kita menjadi lebih sehat dengan konsumsi makanan yang dimasak sendiri atau slow food. Keep up your healthy life!


sumber

beri trims ya
yaela.. biasa persaingan..
pertamaxxxxx
Quote:Original Posted By LittleMunkS ?
yaela.. biasa persaingan..



Woww ane terngaceng
jangan sering2 dikonsumsi lah
sungguh sangat mengedutkan
weew menghitam gitu yah gan..
tapi tetep burgernya nagih
itulah manusia, kita masih punya organ untuk pembuangan
jangka panjang aja rasanya
setelah makan juga pasti akan dibuang lewat saluran dalam tubuh kita
Quote:Original Posted By kelvinxxx ?
pertamaxxxxx


ada apa gan..?

itu ga dikunyah dulu ya gan..?
seperti biasa yang enak enak berbahaya
mengejutkan bener bre

pdhal burger itu menyehatkan bray ada daging dan sayurnya
Ane biasa makan tempe penyet sih
Quote:Original Posted By my.inspiration ?
weew menghitam gitu yah gan..
tapi tetep burgernya nagih


iya ane juga nagih
walau tau ga sehat
Udah lama g makan burger...
emejing
Quote:Original Posted By bhethoro.koIo ?
itu ga dikunyah dulu ya gan..?


tunggu kelanjutan penelitiannya
dia baru bahas pas dlm lambung
blm pas dikunyah di mulut
diamankan dari tukang servis gembok
Via: Kaskus.co.id

Mengejutkan, saat Burger Cepat Saji dicerna di lambung kita Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Posting Komentar