Senin, 10 Oktober 2016

Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?

Selamat Malam/Pagi/Siang/Sore Semuanya

Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?
Gambar diatas merupakan daftar nama-nama baday siklon di Atlantik.
bagus-bagus bukan namanya? Seperti nama orang.
Tapi pernah gak sih bertanya kenapa badai dinamai dengan nama yang cantik/bagus?padahal efek yang dtimbulkan tak secantik dan tak sebagus namanya.

untuk menjawab pertanyaan tersebut, mari kita simak penjelasannya.

Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?


Spoiler for Badai:


Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?
Badai adalah cuaca yang ekstrim, mulai dari hujan es dan badai salju sampai badai pasir dan debu.Badai disebut juga siklon tropis oleh meteorolog, berasal dari samudera yang hangat.Badai bergerak di atas laut mengikuti arah angin dengan kecepatan sekitar 20 km/jam.

Badai bukan angin ribut biasa.Kekuatan anginnya dapat mencabut pohon besar dari akarnya, meruntuhkan jembatan, dan menerbangkan atap bangunan dengan mudah.Tiga hal yang paling berbahaya dari badai adalah sambaran petir, banjir bandang, dan angin kencang.Terdapat berbagai macam badai, seperti badai hujan, badai guntur, dan badai salju. Badai paling merusak adalah badai topan (hurricane), yang dikenal sebagai angin siklon (cyclone) di Samudera Hindia atau topan (typhoon) di Samudera Pasifik.


Spoiler for Sejarah:


Quote:
Menurut National Oceanic and Atmospheric Administration, pada mulanya badai diberi nama-nama orang suci (kudus) yang dihormati pada saat badai terjadi. Contohnya adalah Badai Santa Ana pada tanggal 26 Juli 1825 dimana pemberian nama badai tersebut didedikasikan untuk Santa Ana.
Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?

Amerika Serikat pernah mengusulkan menggunakan titik koordinat untuk menentukan nama badai, tapi itu gagal karena dianggap terlalu rumit. Alasannya karena metode identifikasi ini rumit dan sistem radio cukup membingungkan yang lebih banyak menyebabkan kesalahan.

Pada tahun 1951 Amerika Serikat lebih mendukung sistem penamaan berdasarkan alfabet fonetis (seperti nama Able, Baker dan Charlie) yang dikembangkan oleh militer. Ternyata terbukti bahwa sistem ini terlalu membingungkan sehingga pada tahun 1953 peramal cuaca mulai menggunakan nama-nama yang diberikan oleh National Hurricane Center NOAA. Pada awalnya, semua nama badai diberi nama perempuan dengan badai �gadis� pertama bernama Maria (nama tokoh heroik sebuah novel berjudul �Storm� yang ditulis oleh George Rippey Stewart).

Revolusi penamaan badai terjadi di awal tahun 1950-an. Pada 1953, para peramal cuaca mulai menggunakan nama-nama perempuan. Sistem ini kemudian diadopsi oleh Natioan Hurricane Center untuk memberi nama-nama badai di wilayah Atlantik.

Sistem pemberian nama lantas disempurnakan pada 1979. Tidak hanya nama-nama perempuan, tapi juga nama-nama laki-laki, dengan sistem alfabetik. Nama-nama yang berawalan Q, U, X, Y, dan Z tidak digunakan. Belum ditemukan alasan pasti kenapa nama-nama dengan awalan huruf tersebut diabaikan. Jadi, tiap tahun ada 21 jatah nama. Apabila badai yang terjadi melebihi jumlah nama, selanjutnya akan didasarkan pada aksara Yunani; Alpha, Beta, dan seterusnya.

Misal untuk nama-nama badai 2012: Alberto, Beryl, Chantal, Ernesto, Sandy (terparah), Joyce, dan lain sebagainya.
Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?



Spoiler for Selalu Dirotasi:
Quote:
Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?

Otoritas pemberian nama badai berada di bawah kuasa badan meteorologi dunia, Word Meteorogical Organization. Badan ini bertugas memperbarui enam wilayah cuaca di dunia dengan Amerika Serikat sendiri dibagi menjadi beberapa wilayah: utara, tengah, dan Karibia.

Nama-nama tersebut akan dirotasi setiap 6 tahun. Nama-nama yang memakan banyak korban akan diabaikan dan diganti dengan nama-nama baru. Nama-nama tersebut akan dipilih melalui pemungutan suara yang dilakukan oleh WMO.

Selain itu, nama-nama itu juga harus sesuai dengan visi awal pemberian nama badai, di antaranya:

Bisa membantu mengidentifikasi setiap siklon dengan mudah.
Bisa membantu masyarakat sepenuhnya sadar atas perkembangan badai.
Mempermudah media lokal atau internasional untuk fokus terhadap satu siklon.
Tidak membingungkan masyarakat.
Mudah diingat.
Kemampuan untuk menjangkau masyarakat luat lebih cepat.



Kesimpulannya pemberian nama badai dengan nama yang cantik adalah agar mudah diingat.
Namun secantik apapun namanya, badai tetaplah badai yang bisa mengancam manusia.

Sekian Thread Dari Saya
Terimakasih Sudah Membaca



jangan lupa


Rekomendasi HT



Mampir kesini ya gan
Ngaskus Pake HP Jadul? Kenapa Tidak?
Kecerdasan Arsitektur Rumah Di Indonesia New Thread
Mengapa di Daerah Tropis Tidak Terdapat Gurun?New Thread




Thread yang lain
Alasan Kenapa Negara Maju Banyak Di Bumi Belahan Utara TT
Ketika Duka Bencana Menjadi Wisata
Macam-Macam Badai
Perbedaan Fisik Desa Kota
Hewan-Hewan Tak Bernama
Kenapa 29 Februari Hanyan 4 Tahun Sekali?
Tugu Bener, Sejarah yang Terlupakan
Rupa Senja Jika Bintang Bumi Bukan Matahari
Tanah-Tanah Tak Bernegara
Magma, Lava, dan Lahar
Tanggal-Tanggal yang Terlupakan
Asal Usul Air Laut
Mengenal Kambing Etawa Kaligesing
Ternyata Trayek Penerbangan Banyak Tipenya Lho Gan



Sumur1
Sumur 2
Pertamax hanyalah mitos




Punya Pertanyaan Seputar Geografi?Mampir Kerumah Ane

Gak tau bre
ada benernya juga nama badai kok ya catrina,santa ana,sandy
Intinya: agar mudah di ingat
nama2 dari indo kagak ada bre

Supaya org gak takut dan trauma sama badai gan
badai kek nama orang Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?
baru tau ada nama badai ana setan gan
Karena aku sayang kamu
Yang terbaru terjadi badai matthew yak yg melanda haiti
kenapa emangnya? suka aja
biar jinak bray
Mejeng, kalau badai biru enak lagunya
Oh jadi gitu ya kenapa cantik namanya
Quote:Original Posted By adiwgno ?
Gak tau bre

baca dulu gan,
Quote:Original Posted By zhua ?
ada benernya juga nama badai kok ya catrina,santa ana,sandy

silahkan dibaca gan
Quote:Original Posted By adeknasgorbasi ?
Intinya: agar mudah di ingat

benr gan
Quote:Original Posted By usmannnn ?
nama2 dari indo kagak ada bre


diindo jarang badai besar gan

Quote:Original Posted By yuki26 ?
Supaya org gak takut dan trauma sama badai gan

mungkin juga

Quote:Original Posted By nabilacntk12 ?
badai kek nama orang Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik?

besok bakal ada nama badai nabila

Quote:Original Posted By chokiboy ?
baru tau ada nama badai ana setan gan


Quote:Original Posted By tuankimochii ?
Karena aku sayang kamu

ahhhhh masa?
Quote:Original Posted By kucingkuncung ?
Yang terbaru terjadi badai matthew yak yg melanda haiti


Quote:Original Posted By FrizaHurricane ?
kenapa emangnya? suka aja


Quote:Original Posted By ghanyberkata ?
biar jinak bray

jinak-jinak merpati, biarpun jinak bisa bikin mati
Quote:Original Posted By anehadirgan ?
Mejeng, kalau badai biru enak lagunya


silahkan gan

Quote:Original Posted By akusangatkepo ?
Oh jadi gitu ya kenapa cantik namanya


yoi gan.., maksih dh mampir
badai pasti berlalu~
Quote:Original Posted By sleeping.ugly ?
badai pasti berlalu~


dengan meninggalkan kehancuran yangluar biasa
ane sih kalau badai tuh yaa ingetin aja bentuknya, kayak tornado wahh keinget pusaran angin

gembok dulu
Via: Kaskus.co.id

Kenapa Badai Dinamai Dengan Nama Yang Cantik? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Posting Komentar